Sambut Bulan Kemerdekaan & Hari Pahlawan 2024, Orgprof Jurnalis Independen Bersatu Buka Kompetisi Nasional “Menulis Kisah Veteran”

(Bandung)-, Dalam rangka menyambut Bulan Kemerdekaan dan Hari Pahlawan 2024, Organisasi Profesi (Orgprof) Jurnalis Independen Bersatu menyelenggarakan perlombaan / kompetisi nasional “Menulis Kisah Veteran”. Ketua Umum Jurnalis Independen Bersatu, Wawan Nurjaman S.Sos, M.M menyampaikan perlombaan menulis kisah veteran ( pejuang pra kemerdekaan) sebagai upaya melestarikan dan meningkatkan wawasan sejarah Indonesia. “Perlombaannya berlangsung di bulan Agustus-November … Lanjutkan membaca Sambut Bulan Kemerdekaan & Hari Pahlawan 2024, Orgprof Jurnalis Independen Bersatu Buka Kompetisi Nasional “Menulis Kisah Veteran”